7upasia.net

Pemain asal Belgia itu sudah menyamai catatan yang pernah dibukukan oleh Duncan Ferguson saat ini mencetak gol dalam kemenangan 2-0 atas Sunderlad di pekan lalu.

Kini, ia resmi menjadi top skor sepanjang masa klub di Premier League dengan 61 gol. Menariknya, Lukaku melakukan itu di usia yang baru menginjak 23 tahun.. Dan di Liga Inggris, Lukaku tercatat lebih tajam dari Cristiano Ronaldo di usia yang sama (sebelum 24 tahun). Namun di usia sama, ia masih kalah produktif dari tiga bintang asli kelahiran Merseyside Michael Owen, Robbie Fowler dan Wayne Rooney.

Berikut Daftar pencetak gol terbanyak liga inggris sebelum berusia 24tahun;

  1. Owen – 110
  2. Fowler – 106
  3. Rooney – 86
  4. Lukaku – 78
  5. Ronaldo – 77

Rekor Ferguson itu sendiri telah bertahan selama 11 tahun. Kini, Merseyside biru resmi punya legenda baru dalam sosok Romelu Lukaku.

Sejak datang dari Chelsea dengan status pemain pinjaman di musim panas 2013 lalu, Lukaku memang langsung menjadi pujaan publik Goodison Park. Eeveryon kemudian mempermanenkannya satu tahun berselang.

Sementara itu di musim ini Lukaku telah menciptakan 18 gol dan 4 asis untuk Everton di Liga Inggris. Jumlah tersebut masih akan terus bertambah.


Source: Berit7